Rabu, 12 Desember 2012

Cara Merawat Printer Inkjet

Untuk memperkecil resiko kerusakan yang bisa timbul, sebaiknya anda melakukan perawatan secara rutin terhadap printer inkjet. Hal ini akan memperlama penggunaan printer inkjet/memperpanjang umur printer, sehingga bisa digunakan dalam jangka waktu yang lama. Ada beberapa langkah yang sangat penting untuk dilakukan dalam merawat printer inkjet anda, seperti berikut ini :
  1.  Sebaiknya anda tidak membiarkan printer begitu saja jika tidak menggunakannya dalam waktu yang cukup lama. Jika memang hal ini terjadi, sebaiknya anda sempatkan untuk menyalakan printer secara periodik (sesering mungkin minimal 2 atau 3 kali seminggu), jangan biarkan printer anda mengnggur terlalu lama, karena tinta yang terdapat pada nozzle head bisa mengering sehingga dapat menyumbat pengeluaran tinta.
  2. Ketika kualitas tinta tiba-tiba menurun atau hasil print-out-nya bergaris, bisa jadi ada kotoran pada printer anda tersebut. Jika demikian yang terjadi sebaiknya anda gunakan fasilitas Clean Head (software yang disertai bersama printer) untuk melakukan pembersihan nozzle Head secara teratur.
  3. Bersihkan beberapa bagian printer ssecara berkala dari debu dan kotoran, jangan biarkan ada benda-benda asing yang masuk atau terjatuh kedalam printer komputer anda. Terutama pada bagian tray kertas, selalu menutupi bagian ini ketika selesai menggunakan printer, jika ada kotoran yang menempel pada rol penarik, bisa jadi ini penyebab macetnya tinta yang kluar dari print-head. Dan jangan pernah menggunakan lap/kain yang basah oleh air saat membersihkan printer.
  4. Sebisa mungkin untuk tidak menggunakan kertas yang terlalu tipis, misalnya kertas 60 gram buat pemakaian rutin. Hal ini akan menyebabkan roller penarik kertas mudah slip. Sebaiknya anda menggunakan kertas 70atau 80 gram secara jangka panjang.
  5. Saat mencetak pastikan kertasnya tidak beripat-lipat melainkan gunakan kertas yang masih halus, sebab jika tersangkut dapat merusak roller pada printer.
  6. Pada saat mengganti catridge barau, jangan pernah menyentuh bagian elektrik dari catridge seperti chip maupun head dengan menggunakan jari anda, karena listrik statis pada tubuh terkadang dapat merusak komponen. Apabila terpaksa membersihkan gunakan tissue dengan kualitas baik (halus), karena karena kertas tissue yang kualitas jelek justru akan meniggalkan partikel kertas dan berpotensi menyumbat nozzle head.
  7. Jika menggunakan tinta refill pastikan menggunakan refill kualitas baik, jangan mengisai cartridge terlalu penuh karena dapat menyebakan terjadinya kebocaoran pada cartridge dan dapat merembet pada motherboard printer.
  8. Jangan mebiarkan printer anda kosong tanpa cartridge dalam jangka waktu yang lam, sebab dapat menyebabkan print head menjadi kering, khususnya untuk printer Epson.
  9. Perhatikan wastepad (buang tinta) printer anda, ganti wastepad atau gunakan pembuangan luar sehingga tinta tidak akan meleber di dalam printer.
  10. Jangan pernah membuka casing printer, karena komponen printer bisa di service oleh orang yang benar-benar ahli.

Ditulis Oleh : uBay Sanjaya ~ B3T@H

Sobat sedang membaca artikel tentang Cara Merawat Printer Inkjet. Oleh Admin, Sobat diperbolehkan menyebar-luaskan atau mengcopy paste artikel ini, namun jangan lupa untuk meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya.

Copyright © 2014

ARTIKEL TERKAIT:

0 komentar:

FeedLangganan Artikel Terbaru B3T@H via Email

» Cek Email Anda untuk konfirmasi berlangganan


1. Gunakan kata-kata yang bijak dalam berkomentar.
2. Komentar merupakan cermin diri dari komentator.
3. Berkomentarlah sesuai artikel yang dipostkan.
Saya sangat mengharapkan komentar/kritikan Anda soal postingan-postingan saya? :)

*Komentar yang kurang tepat, akan saya delete.



Anda boleh menyebar-luaskan postingan saya, tapi harus dengan memberikan sumbernya?
Thanks!

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Web Hosting Coupons